Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Widget Atas Posting

Cara Konfigurasi dan VirtualHost Web Server debian 9 (VirtualBox)

Pengertian Server atau Web server

Server atau Web server adalah sebuah software yang memberikan layanan berbasis data dan berfungsi menerima permintaan dari HTTP atau HTTPS pada klien yang dikenal dan biasanya kita kenal dengan nama web browser (Mozilla Firefox, Google Chrome) dan untuk mengirimkan kembali yang hasilnya dalam bentuk beberapa halaman web dan pada umumnya akan berbentuk dokumen HTML.

Pengertian apache

Dari beberapa web server yang tersedia, Apache merupakan web server yang paling populer dan paling banyak digunakan. Web server ini memiliki beberapa dukungan seperti PHP, kontrol akses, dan SSL. Apache meletakkan kontrol akses sebagai modul dimana yang paling banyak digunakan adalah modul Perl. Sementara fitur PHP merupakan program yang mirip CGI (Common Gateway Interface) untuk memproses teks.

Konfigurasi Web

Jika kalian sudah masuk halaman login silahkan login dengn root.
Jika sudah ganti jaringan menjadi bridge adaptor.
lalu masuk ke "nano /etc/network/interfaces"
ubah menjadi dhcp lalu ctrl+x , y , enter
lalu restart network dgn "/etc/init.d/networking restart"
jika sudah masuk pada "nano /etc/apt/sources.list"
setelah itu hapus semua tulisan yg ada pada direktori tersebut lalu masukkan repositori.

inilah repositori nya.

jika sudah silahkan update debian anda dengan "apt update"
tunggu hinga selesai lalu install bind9 untuk DNS dan apache2 untuk WEB SERVER
tulis "apt install bind9" dan "apt install apache2"

jika sudah terinstall silahkan konfigurasi DNS dulu
1. masuk "nano /etc/bind/named.conf.local"
isi direktori tersebut seperti ini.

2. masuk "nano /etc/bind/db.local"

3. masuk "nano /etc/bind/db.127"

4. masuk "nano /etc/resolv.conf"

5. restart "/etc/init.d/bind9 restart"

jika sudah silahkan cek dgn perintah "nslookup domain anda" dan "nslookup ip anda"

jika sudah sekarang kita konfigurasi web server
1. masuk "nano /etc/apache2/sites-available/000-default.conf"

2. masuk "nano /var/www/html/index.html"

3. restart "/etc/init.d/apache2 restart"

4. masuk network and sharing center

5. masuk browser lalu ketik domain anda

itu jika pada windows,bagaimana jika kita menggunakan ubuntu?
pertama masuk terminal dan pastikan perangkat anda terhubung jaringan, lalu "sudo nano /etc/network/interfaces" lalu ubah iface lo inet menjadi "dhcp"

jika sudah sekarang masukkan name servernya di "sudo nano /etc/resolv.conf"

ubah nameserver dgn ip debian anda
jika sudah silahkan restart networking "sudo nano service networkin restart"

VirtualHost

1. masuk pada direktori "/etc/apache2/sites-available" dengan cara "cd /etc/apache2/sites-available"
2. jika sudah ketikkan perintah "ls" untuk melihat direktori apa saja yg ada di file tersebut.
3. lalu masukkan perintah untuk membuat file baru misal: "touch www.conf" berarti anda telah membuat file www.conf dalam direktori /etc/apache2/sites-available
4. jika sudah sekarang kita akan mengedit www.conf. masuk www.conf dengan perintah "nano /etc/apache2/sites-available/www.conf"

edit jadi seperti itu atau sesuai keinginan anda
lalu simpan lalu cek dengan cara masuk ke direktori /etc/apache2/sites-available lalu "ls" jika belum muncul file yg anda buat maka anda harus mengaktifkan terlebih dahulu dengan " a2ensite www.conf"

5. masukkan perintah "cd /var/www" untuk masuk ke document root lalu buat direktori baru dengan "mkdir utama" lalu cek dengan "ls"
6. jika sudah sekarang masuk ke "cd utama" buat file root "touch index.html"
7. lalu edit file index.html

Demikianlah informasi mengenai Konfigurasi dan VirtualHost Web Server Debian 9 (VirtualBox)

Post a Comment for "Cara Konfigurasi dan VirtualHost Web Server debian 9 (VirtualBox)"